Polisi juga menepis narasi berkembang yang menyebut Farel adalah korban salah sasaran. Kabar yang beredar menyebut bahwa Farel diserang saat membeli rokok dan nasi goreng.
“Berdasarkan keterangan teman-temannya, Farel ini memang ikut rombongan peserta tawuran. Jadi bukan salah sasaran,” sebut Katim Tim Klewang, Aiptu David Rico Darmawan.
David memastikan akan memburu para pelaku untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Lihat postingan ini di Instagram