Ia juga mengimbau masyarakat agar tidak membuang sampah sembarangan, terutama ke dalam selokan, demi mencegah terulangnya banjir serupa di kemudian hari.
“Penanganan banjir bukan hanya tanggung jawab pemerintah, tapi juga memerlukan peran serta masyarakat. Mari kita jaga kebersihan lingkungan bersama-sama,” tegasnya.