Hingga laga usai tak ada lagi gol tercipta. Laga ditutup dengan skor 2-0 untuk kemenangan PSM Makassar.
Hasil ini membuat Semen Padang makin terpuruk di zona degradasi. Kabau Sirah berada di posisi 17 mengemas 22 poin dari 28 pertandingan. Sementara itu PSM Makassar melesat ke peringkat 4 mengemas 43 poin.
Susunan Pemain
PSM Makassar (3-4-3)
Reza Arya Pratama; Syahrul Lasinari, Aloisio Neto, Yuran Fernandes; Victor Luiz; Akbar Tanjung, Daisuke Sakai, Rizky Eka Pratama; Victor Dethan, Nermin Haljeta, Balotelli
Pelatih: Bernardo Tavares
Semen Padang (3-4-3)
Arthur Silva; Bima Reksa, Dodi Alekvan Djin, Zidane Pramudya Afandi; Carlos Chaby, Firman Juliansyah, Irkham Mila, Ricki Ariasnyah; Bruno Canceicao, Gala Pagamo, Rosad Setiawan
Pelatih: Eduardo Almeida