Sumbarkita.id
Tidak Ada
Lihat Semua Hasil
  • Zona Sumbar
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Pesona Sumbar
  • Zona Viral
  • Pendidikan
  • Zona Sumbar
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Pesona Sumbar
  • Zona Viral
  • Pendidikan
Tidak Ada
Lihat Semua Hasil
Sumbarkita.id
Tidak Ada
Lihat Semua Hasil
  • Zona Sumbar
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Pesona Sumbar
  • Zona Viral
  • Pendidikan
Home Nasional

Lulusan SMA-SMK Bisa Ikut Seleksi CPNS, Cek Formasinya di Sini

Oleh : Redaksi
Kamis, 07 September 2023 | 00:00
in Nasional
Seleksi CPNS

Ilustrasi tes CPNS (Ist)

Share on FacebookShare on WhatsappShare on Twitter

SUMBARKITA.ID – Pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023 dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dibuka mulai 17 September-6 Oktober 2023. Sejumlah instansi pemerintahan sudah mengumumkan bahwa lulusan SMA dan SMK bisa mendaftar CPNS di lembaganya.

Dikutip dari laman resminya masing-masing, berikut daftar instansi yang sudah mengumumkan formasi CPNS dan PPPK untuk lulusan SMA dan SMK.

BACAJUGA

Mayoritas Bullying Terjadi di SMP dan SD, Ada Korban Jiwa

Apa Penyebab Fenomena Cuaca Panas Terik di Indonesia? Ini Penjelasan BMKG

KPK Sebut Ada Upaya Pemusnahan Barang Bukti Kasus Dugaan Korupsi di Kementan

Kejaksaan RI

Kejaksaan RI mengumumkan bahwa formasi lulusan SMA dan sederajat tahun ini terdiri pengelola penanganan perkara dan penjaga tahanan. Berikut informasinya:

1. Pengelola Penanganan Perkara: 2.142 Orang

Tugas Pengelola Penanganan Perkara Kejaksaan RI antara lain menyiapkan bahan dan pengelolaan administrasi penanganan perkara di bidang pidana, intelijen penyelenggara penegakan hukum perdata dan tata usaha negara (TUN), dan tindak pidana militer.

2. Penjaga Tahanan: 2.258 orang

Tugas Penjaga Tahanan Kejaksaan RI di antaranya melakukan penjagaan, pembinaan, pengawalan, dan pengelolaan tahanan. Dalam melakukan pengawasan, penjaga tahanan juga terlibat dalam proses pemeriksaan awal, proses persidangan, hingga penangkapan buron jika terpidana kabur atau melarikan diri.

Syarat CPNS Kejaksaan 2023

  • Syarat CPNS Kejaksaan RI 2023 formasi lulusan SMA dan sederajat antara lain:
  • Usia 18-35 tahun
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Tinggi badan laki-laki 160 cm dan tinggi badan perempuan 155 cm
  • Berat badan ideal
  • Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
  • Punya kemampuan bela diri untuk pelamar yang mendaftar penjaga tahanan
  • Minimal nilai rapor 7,00

Kemenkumham

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI mengumumkan formasi CPNS 2023 yang terdiri dari Penjaga Tahanan dan Dosen dengan total 1.015 orang. Berdasarkan penerimaan 2021, formasi Penjaga Tahanan dibuka untuk lulusan SMA dan sederajat. Berikut syaratnya:

Usia 18-28 tahun

  • Jika berasal dari sekolah luar negeri, maka ijazah dan daftar nilai sudah disetarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek)
  • Jika berasal dari sekolah dalam negeri, sekolah wajib terdaftar Kemendikbudristek
  • Tidak bertato, bekas tato, tindik, bekas tindik, kecuali yang disebabkan ketentuan agama/adat, dan kecuali di telinga (khusus perempuan)
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI

Jadwal Seleksi CPNS 2023

Pendaftaran CPNS 2023 dibuka di situs Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) di https://sscasn.bkn.go.id.

TOPIK cpns 2023seleksi CPNStes cpns 2023
ShareSendTweet

BERITA TERKAIT

Bullying Terjadi di SMP dan SD

Mayoritas Bullying Terjadi di SMP dan SD, Ada Korban Jiwa

Selasa, 3 Oktober 2023
Cuaca Panas Terik di Indonesia

Apa Penyebab Fenomena Cuaca Panas Terik di Indonesia? Ini Penjelasan BMKG

Selasa, 3 Oktober 2023
Korupsi di Kementan

KPK Sebut Ada Upaya Pemusnahan Barang Bukti Kasus Dugaan Korupsi di Kementan

Minggu, 1 Oktober 2023
Calon PPPK 2023 Kemenkeu

Seleksi Calon PPPK 2023 Kemenkeu, Ini Rincian Formasi yang Dibutuhkan

Selasa, 26 September 2023
ASN

Dear ASN, Anda Dilarang Like, Share dan Comment di Medsos Capres

Senin, 25 September 2023
Kebakaran Lahan di Sumatera. Kabut Asap Sumbar

Titik Kebakaran Lahan di Sumatera Tembus 942, Sumbar 7

Senin, 25 September 2023
Next Post
BPJS Kesehatan di Pesisir Selatan

Distribusi Kartu BPJS Kesehatan Gratis di Pesisir Selatan Dinilai Tidak Transparan

KOMENTAR

BERITA TERKINI

Pria 26 Tahun di Padang Ditemukan Tergantung oleh Istrinya

Pria 26 Tahun di Padang Ditemukan Tergantung oleh Istrinya

Selasa, 3 Oktober 2023
Ruko Depan SMK di Pasaman Barat Terbakar

Ruko Depan SMK di Pasaman Barat Terbakar

Selasa, 3 Oktober 2023
Berkas Rampung, Tersangka Korupsi dan Pencucian Uang Pembangunan RSUD Pasbar Segera Disidang

Berkas Rampung, Tersangka Korupsi dan Pencucian Uang Pembangunan RSUD Pasbar Segera Disidang

Selasa, 3 Oktober 2023
Mahasiswi di Padang Ditemukan Tewas Dekat Jembatan, Tetangga: Biasanya Pergi Joging dengan Teman

Mahasiswi di Padang Ditemukan Tewas Dekat Jembatan, Tetangga: Biasanya Pergi Joging dengan Teman

Selasa, 3 Oktober 2023
Perempuan yang Ditemukan Tewas Dekat Jembatan di Padang Ternyata Mahasiswi, Benarkah Dibunuh?

Perempuan yang Ditemukan Tewas Dekat Jembatan di Padang Ternyata Mahasiswi, Benarkah Dibunuh?

Selasa, 3 Oktober 2023
Identitas Remaja Perempuan yang Ditemukan Tewas di Padang Belum Terungkap, Ini Kata Polisi

Identitas Remaja Perempuan yang Ditemukan Tewas di Padang Belum Terungkap, Ini Kata Polisi

Selasa, 3 Oktober 2023
Pemerintah Nagari Katiagan Buka Jalan Produksi Nelayan Sepanjang 1,5 Kilometer, Wali Nagari Endang Putra Berharap Kesejahteraan Nelayan Meningkat

Pemerintah Nagari Katiagan Buka Jalan Produksi Nelayan Sepanjang 1,5 Kilometer, Wali Nagari Endang Putra Berharap Kesejahteraan Nelayan Meningkat

Selasa, 3 Oktober 2023
Toyota Tabrak Becak di Padang. Korban Kecelakaan di Bypass Padang

Tiga Orang Jadi Korban Kecelakaan Minibus dan Becak Motor di Bypass Padang, Begini Kronologinya

Selasa, 3 Oktober 2023
Korupsi PMPTP Padang Pariaman

Kabid Dinas PMPTP Padang Pariaman Jadi Tersangka Korupsi Pengadaan Mesin Industri

Selasa, 3 Oktober 2023
Toyota Tabrak Becak di Padang. Korban Kecelakaan di Bypass Padang

Toyota Calya Masuk Parit Usai Tabrak Becak di Bypass Padang, Begini Kondisi Korban

Selasa, 3 Oktober 2023

Terpopuler

  • Penemuan Mayat Remaja di Padang

    Geger Penemuan Mayat Remaja Perempuan Dekat Jembatan di Padang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Heboh Warga Solok Selatan Merantai Diri di Kantor Wali Nagari, Disebut-sebut Gegara Tekanan Politik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kabid Dinas PMPTP Padang Pariaman Jadi Tersangka Korupsi Pengadaan Mesin Industri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pembalap Muda Tewas Kecelakaan di Road Race Bukittinggi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perempuan yang Ditemukan Tewas Dekat Jembatan di Padang Ternyata Mahasiswi, Benarkah Dibunuh?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
logo baru agustus2 2022 footer

Follow Us

  • facebook
  • twitter
  • instagram
  • helo-fp

Berita

Informasi

  • Zona Sumbar
  • Zona Viral
  • Hukum & Kriminal
  • Peristiwa
  • Pesona Sumbar
  • Pendidikan
  • Politik
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi & Perusahaan
  • Tentang Kami

© 2020-2023 sumbarkita.id. All right reserved

logo baru agustus2 2022 footer

Follow Us

  • facebook
  • twitter
  • instagram
  • helo-fp

Berita

  • Zona Sumbar
  • Zona Viral
  • Peristiwa
  • Politik
  • Hukum & Kriminal
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Pesona Sumbar
  • Pendidikan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi & Perusahaan
  • Tentang Kami

© 2020-2023 sumbarkita.id. All right reserved

Tidak Ada
Lihat Semua Hasil
  • Zona Sumbar
  • Zona Viral
  • Peristiwa
  • Politik
  • Hukum & Kriminal
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Pesona Sumbar
  • Pendidikan